Senin, 07 Juli 2014

Tentang Kami ...

Rumpun Aksara Jombang atau bisa disingkat RAJ adalah sebuah komunitas kepenulisan di kota asri Jombang - Jawa Timur yang berdiri tanggal 13 Maret 2014. Awal mulanya hanya mempunyai lima anggota, namun setelah mengadakan sebuah event kepenulisan dalam rangka Hari Buku Nasional tanggal 17 Mei 2014 anggotanya kini berangsur bertambah. Kurang lebih tiga puluh orang aktif dalam forum kecil ini.

Kami tidak mengharapkan hal yang muluk-muluk dari komunitas ini, yang terpenting adalah generasi muda dapat mencintai sastra dan dapat mengimplementasikannya dalam kehidupan sehari-harinya. Menumbuhkan rasa keingintahuan akan dunia literasi.

Komunitas yang didirikan oleh Anggi Putri W. ini tidak akan berjalan lancar tanpa adanya bantuan dari segenap pengurus yang ada. Tidak hanya itu, semua anggota juga turut mengambil andil dalam tercapainya tujuan menggenggam dunia melalui aksara.

Segenap Jajaran Kepengurusan Rumpun Aksara Jombang antara lain:

KETUA UMUM: Anggi Putri W.
KETUA HARIAN: Isnani Nur Rizqi
SEKJEN: Dea Riadi Putri
DEWAN PERTIMBANGAN: Marifah Rohmatul Nazila
DEWAN KREATIF: M. Saiful Arif
DEWAN KEGIATAN: Nindy Anp

Segenap Anggota:

1. Muhammad Rizalul Biddin
2. Mita Idhatul Kh
3. Ayu Taurusia Kusuma
4. Desi Kartika Pratiwi
5. Nasrul Yung
6. Arini R. Pratiwi
7. Findi Diah Kusma Putri
8. Virdayanti Amalia
9. Rahayu NingTyas
10. Rosyida A.
11. Poniman
12. Amylia Puspitawati
13. M. Ainurrohman
14. Dean Ira Wardhani
15. Surotul Nur Azizah
16. Nurul Lailia
17. Anwirul Khoirudin
18. Sri Nur Fatmawati
19. Arina Nur Fadhilah
20. Nazma Syafira
21. Rizki Amalia Sari Okta
22. Avan Sugandi


Dua tahun yang akan datang akan ada karya-karya indah dari forum kecil ini yang nantinya semoga dapat menginspirasi para pembaca.


Salam literasi :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar